Senin, 03 Mei 2010

Cara Mengganti Template Blogspot

Hmmm, blog anda sudah jadi, tapi tampilannya jelek. Saya punya solusinya, haahaaha. Ganti saja templatenya. Template itu temanya blogmu, dari gambar backgroundnya hingga huruf-hurufnya.

Berikut langkah-langkah mengganti template

1. Pertama, kita download dulu template itu. Download >>>DISINI<<< aja

2. Setelah dipilih-pilih dan didownload, ekstrak isi zip yang kamu download.

3. Login ke www.blogger.com

4. Klik Tata Letak -> Edit HTML

5. Setelah itu, browse dan pilih file .xml yang kamu ekstrak tadi

6. Klik Unggah

7. Jika kamu mau mempertahankan widget blogmu sebelumnya, klik PERTAHANKAN WIDGET

Dan Blogmu telah berubah, Hahahahaha.... Bagemana ??? Hahahaha,,,,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jika artikel di atas bermanfaat bagi Anda..
Tolong tinggalkan komentar anda..^_^